Rabu, 16 Oktober 2013

Tetap Semangat

Hidup tidak selalu berjalan mulus,
Butuh batu krikil supaya kita berhati-hati,
Butuh semak berduri supaya kita WASAPADA,
Butuh air mata supaya kita tahu arti kerendahan hati,
Butuh masalah supaya kita tahu bersandar kepada Allah.

Masalah apapun akan terasa ringan
bagi hati yang BERSYUKUR,
karena bukan kebahagiaan yang menjadikan kita bersyukur, tetapi hati yang bersyukur  yang akan menjadikan kita berbahagia.

Met, beraktifitas saudaraku…….

Selamat berjuang untuk hari ini, semoga keberkahan dan ridha Allah selalu bersama kita. Aamin….. Mari gapai cita-cita kita. Tetap semangat